Minggu, 27 Mei 2018

"NILAI YANG TAK BERNILAI"

Janganlah mencoba menjadi orang sukses. Jadilah orang yang bernilai (Albert Einstein)

Apa yang dikatakan Albert Einstein Merupakan suatu Hal yang perlu Kita renungi bersama, mengapa ?karena tolak ukur yang jelas bukanlah tolak ukur kesuksesan ekonomi ataupun tahta yang dimiliki oleh manusia.

Nilai Merupakan tolak ukur yang fundamen yang berdampak pada suatu Hal yang positif, mengapa ?karena Nilai Merupakan suatu tatanan sistem individu yang dijadikan panduan oleh manusia tersebut.

Manusia Merupakan suatu bentuk nyata didalam kesempurnaan-Nya, dari bentuk real kesempurnaan-Nya di konsepkan manusia tersebut memiliki Dua unsur yang terdiri dari : unsur ilahiyah Dan unsur insaniyah.

Unsur ilahiyah Merupakan asas/pondasi berkeyakinan manusia tersebut, sedangkan unsur insaniyah merupakan nilai yang teraktualisasi dalam kehidupannya.

Sosial Merupakan suatu arena yang dilalui oleh manusia, sosial pun Merupakan suatu unsur yang dapat mengubah manusia.

Apakah manusia di ubah oleh sosial ?ataukah sosial di ubah oleh manusia ?

Manusia Merupakan subjek dalam kehidupan, sosial Merupakan sarana yang di manfaatkan oleh manusia.

Manusia akan menilai sosial, kemudian sosial pun Akan menilai manusia tersebut.

Apakah manusia dapat dikatakan bernilai karena sosial ?ataukah sosial yang Tak bernilai dalam kaca mata manusia ?

Manusia bisa benar mempunyai nilai atau bisa juga salah dan sosial bisa benar mempunyai nilai atau bisa juga salah.

Ah, sudahlah....melintasi laut dengan cara berenang bisa engkau lintasi, tapi apakah engkau sadar ?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Demokrasi atau Korporatokrasi

Ditulis oleh : Mochamad Aripin Sudah Kita ketahui bersama bahwa para pakar mendefinisikan apa itu demokrasi ?Dan apa itu politik ?bila Kita...